Lima Kuliner Khas Kalimantan Tengah yang Wajib Dicoba, Ada yang Unik Banget, Gunakan Bahan Dasar Kalong

- 20 Januari 2023, 20:01 WIB
Kalumpe atau Karuang, Makanan Khas Kalimantan Tengah yang terbuat dari Daun Singkong
Kalumpe atau Karuang, Makanan Khas Kalimantan Tengah yang terbuat dari Daun Singkong /tangkapan layar Youtube

KALBAR TERKINI - Berikut Lima Kuliner Khas Kalimantan Tengah yang Wajib Dicoba, ada yang mennggunakan Kalong sebagai bahan dasar.

Kalong sendiri adalah kelelawar besar yang biasa digunakan untuk membuat Bangamat atau Paing, makanan khas dari Kalimantan Tengah.

Bangamat atau paing merupakan makanan khas dari suku Dayak yang ada di wilayah Kalimantan Tengah.

Orang Dayak Ngaju memasak Paing dengan menggunakan bumbu yang banyak.

Baca Juga: RESEP dan Filosopi Mie Panjang Umur, Makanan Khas Perayaan Imlek Simbolkan Umur Panjang, Begini Cara Makannya

Sementara orang Dayak Maanyan memasak Paing dengan bumbu serai dan daun pikauk.

Tentu mempunyai rasa yang khas masing-masing.

Paing biasanya dimasak bersama sayur hati batang pisang kipas atau bersama sulur keladi.

Cara memasak Paing (Kalong):

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: MMC Kalteng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x