65 Wartawan Terbunuh, PBB Desak Taliban Taati HAM dan Hukum Humaniter

- 17 Februari 2021, 02:07 WIB
WARTAWAN PERANG - Pihak UNAMA mendesak kelompok-kelompok sipil bersenjata supaya menghargai tugas wartawan yang meliput peperangan dan bukan membungkam tugas mereka lewat pembunuhan./PIXABAY/
WARTAWAN PERANG - Pihak UNAMA mendesak kelompok-kelompok sipil bersenjata supaya menghargai tugas wartawan yang meliput peperangan dan bukan membungkam tugas mereka lewat pembunuhan./PIXABAY/ /

Komunitas internasional diharapkan meningkatkan dukungan, terkait program-program yang memberikan keamanan, perjalanan, keuangan, pembangunan kapasitas, dan bantuan lainnya kepada kalangan tersebut. 

Lyons juga meminta pihak-pihak sipil bersenjata untuk menghentikan pembunuhan terhadap pembela HAM dan jurnalis, berdasarkan HAM dan hukum humaniter internasional.***

Sumber:  Associated Press of Pakistan 

Halaman:

Editor: Oktavianus Cornelis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x