Cara Daftar BRImo Tanpa Perlu ke Bank Dengan Mudah

- 1 April 2022, 14:09 WIB
Cara daftar BRImo dengan mudah secara online tanpa perlu ke bank.
Cara daftar BRImo dengan mudah secara online tanpa perlu ke bank. /BRImo/


KALBAR TERKINI – BRImo merupakan Aplikasi Keuangan Digital Bank BRI Terbaru berbasis data internet.

BRImo juga dapat memberikan kemudahan bagi nasabah maupun non nasabah BRI untuk dapat bertransaksi dengan User Interface dan User Experience terbaru.

Sebut saja seperti fitur login face recognition, login fingerprint, top up gopay, pembayaran QR dan fitur-fitur menarik lainnya, dengan pilihan Source of Fund/ sumber dana setiap transaksi dapat menggunakan rekening Giro/ Tabungan.

Baca Juga: Penting! Ini Jenis Kartu ATM BCA Akan di Blokir Per Desember 2021, Cek dan Ganti Sekarang Juga

Tujuan pengembangan aplikasi BRI Mobile BRImo versi terbaru adalah untuk mempersiapkan business model baru ke depan, pergeseran habit nasabah yang sebelumnya bertransaksi melalui unit kerja BRI.

Kemudian shifting ke ATM dan SMS Banking, diharapkan ke depan seluruh nasabah mulai bertransaksi melalui internet banking.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Jadi Reseller Shopee Tanpa Modal Bagi Pemula

Cara daftar BRImo serta aktivasi aplikasi BRImo Mobile Banking BRI terbaru ini sangat mudah, bisa dilakukan langsung melalui aplikasi BRImo tanpa perlu mendatangi bank secara langsung.

Ikut langkah mudah Daftar BRImo, apabila belum memilik rekening BRI:

1. Download BRImo dan pilih "Buka Punya Akun" lalu "Buka Rekening"

Halaman:

Editor: Syaifullah

Sumber: BRI.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x