Scooteris Bengkayang Bangkit, Aksi Sosial dan Persaudaraan FRKP West Borneo Vespa Lovers jadi Panutan

- 7 Mei 2021, 11:12 WIB
Anggota FRKP West Borneo Vespa Lovers, saat berbagi Paket Sembako kepada korban bencana puting beliung beberapa waktu lalu.
Anggota FRKP West Borneo Vespa Lovers, saat berbagi Paket Sembako kepada korban bencana puting beliung beberapa waktu lalu. /KALBAR TERKINI/MULYANTO ELSA

Baca Juga: Siap Bertugas di Perbatasan Negara, Yonif Mekanis 643/Wns Terima Kunjungan Tim Riksiapops Mabes TNI

Atau juga, sebelumnya jalan ke Kecamatan Sajingan guna memenuhi undangan Ketua DAD, Pak Libertus dan warga di sana, yang mengalami permasalahan tanah dengan perkebunan sawit.

“Juga untuk melihat dan mengalami langsung insfrastruktur jalan dan jembatan yang biasa dikeluhkan warga masyarakat, sehingga dapat kami bantu untuk menyampaikannya kepada pemerintah atau instansi terkait,” katanya.

Baca Juga: Patroli Batas Negara, Satgas Yonif 407/PK Temukan Hutan Lindung Dibabat Pelaku Ilegal Loging

“Maka bukan hanya sekedar touring hura-hura saja, namkun juga punya manfaat positif bagi masyarakat secara umum. Komunitas Vespa menjadi wadah pengembangan nilai-nilai kemanusiaan dan aksi-aski sosial,” pungkas Bruder Steph. ***

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah