Daftar Lengkap 166 Kabupaten dan Kota yang Akan Dihentikan Tayangan TV Analognya Mulai Tengah Malam ini

- 30 April 2022, 16:42 WIB
Kominfo Siap Migrasi Ke Siaran Digital 2022
Kominfo Siap Migrasi Ke Siaran Digital 2022 /Tangkapan layar YouTube/Siaran Digital Indonesia



KALBAR TERKINI - Siaran TV Analog akan mulai dihentikan per tengah malam ini.

Batas akhir pengakhiran 30 April 2022, siaran televisi analog akan berhenti di 56 wilayah layanan di 166 kabupaten/kota berikut:

1. Aceh 1:

Kabupaten Aceh Besar, Kota Banda Aceh

2. Aceh 2

Kota Sabang

3. Aceh 4

Kabupaten Pidie, Kabupaten Bireuen, Kabupaten Pidie Jaya

Baca Juga: Tak Perlu Beli STB (Set Top Box) Berikut Rekomendasi TV Seharga Rp 1 Jutaan yang Bisa Terima Siaran Digital

4. Aceh 7

Kabupaten Aceh Utara, Kota Lhokseumawe

5. Sumatera Utara 2

Kabupaten Karo, Kabupaten Simalungun, Kabupaten Asahan, Kabupaten Batu Bara, Kota Pematangsiantar, Kota Tanjung Balai

6. Sumatera Utara 5

Kabupaten Dairi, Kabupaten Pakpak Bharat

Baca Juga: Hentikan Siaran Analog dengan 3 Tahap di 166 Kabupaten dan Kota, Berikut Jadwal Lengkapnya

7. Sumatera Barat 1

Kabupaten Solok, Kabupaten Sijunjung, Kabupaten Tanah Datar, Kabupaten Padang Pariaman, Kabupaten Agam, Kota Padang, Kota Solok, Kota Sawahlunto, Kota Padang Panjang, Kota Bukittinggi, Kota Pariaman

8. Riau 1

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x