Tersisa Sehari Lagi TV Analog Dihentikan, Warga di Wilayah Pemberlakuan TV Digital Tahap 1 Wajib Siapkan STB

- 29 April 2022, 07:38 WIB
Ilustrasi - Simak lokasi pemberhentian siaran TV analog tahap 1
Ilustrasi - Simak lokasi pemberhentian siaran TV analog tahap 1 /Pixabay/yousafbhutta.



KALBAR TERKINI - Istilah siaran migrasi TV analog ke digital atau disebut dengan Analog Switch Off (ASO) telah digaungkan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) belakangan ini.

Dalam sehari ke depan, sejumlah masyarakat di Indonesia akan migrasi TV analog ke TV digital tahap I, pada 30 April 2022.

Kemenkominfo telah membagi wilayah dan waktu pelaksanaan ASO dalam tiga tahap.

Tahap pertama paling lambat dimulai 30 April 2022 di 56 wilayah layanan siaran di 166 kabupaten dan kota. Berikut rincian wilayah pada ASO tahap I:

Baca Juga: BEGINI Cara Dapatkan STB (Set Top Box) Digital Gratis dan Daftar 25 STB Terverifikasi yang Wajib Diketahui

- Provinsi Aceh
- Sumatera Utara
- Sumatera Barat
- Riau
- Jambi

- Sumatera Selatan

Baca Juga: JELANG Idul Fitri 2022, Pantau Harga dan Merek Set Top Box Rekomendasi Kominfo,Harga Mulai dari Seratus Ribuan

- Bengkulu
- Lampung
- Kepulauan Bangka Belitung dan Kep Riau
- Jawa Barat
- Jawa Tengah

- Jawa Timur
- Banten
- Bali
- Nusa Tenggara Barat
- Nusa Tenggara Timur

Baca Juga: Tanggapi Isu Kekurangan 1,5 Juta Unit Set Top Box (STB) Kominfo Nyatakan Tak Akan Langka Seperti Minyak Goreng

- Kalimantan Barat
- Kalimantan Selatan
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Utara

- Sulawesi Utara
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Selatan
- Sulawesi Tenggara

- Gorontalo
- Sulawesi Barat
- Maluku
- Maluku Utara

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x