Deolipa Minta Fee 15 Triliun Pasca Dipecat Sebagai Kuasa Hukum Bharada E, Tuntut Negara Jika Tak Dipenuhi

- 12 Agustus 2022, 20:05 WIB
Deolipa Yumara, Sosok Pengacara Nyentrik yang kini didepak jadi pengacara Bharada E
Deolipa Yumara, Sosok Pengacara Nyentrik yang kini didepak jadi pengacara Bharada E /Instagram/@deolipa_project/

Semua pihak akan digugat, mulai dari jajaran kepolisian hingga presiden dan menteri.

"Ya kan kita ditunjuk negara, negara kan kaya.

Masa kita minta Rp15 triliun enggak ada.

Ya kalau nggak ada, kita gugat, catat aja.

Kapolri kita gugat, semua kita gugat.

Presiden, Menteri, Kapolri, Wakapolri, semuanya kita gugat supaya kita dapat ini kan sebagai pengacara, secara perdata, Rp15 triliun," jelasnya.

Baca Juga: Deolipa Buka-bukaan Soal Bayaran Bharada E yang Dijanjikan Sambo dan Putri, Akan Diberikan Setelah Penyidikan

Deolipa dan Boerhanuddin menjadi pengacara Bharada E terbilang singkat.

Keduanya menjadi pengacara Bharada E sejak Sabtu 6 Agustus 2022 hingga dicabut dan digantikan Ronny per 10 Agustus 2022 lalu.

Bharada E saat ini menunjuk Ronny Talapessy sebagai kuasa hukum yang akan membelanya.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x