Warga Wadas Penolak Bendungan Bener Dapat Angin Segar dari Gubernur Ganjar Pranowo, Siap Buka Dialog

- 9 Februari 2022, 13:37 WIB
Ratusan aparat kepolisian mengepung Desa Wadas, Kabupaten Purworeja, Jawa Tengah, Selasa 8 Februari 2022. Gubernur Ganjar Pranowo meminta maaf atas kejadian tersebut dan berjanji membuka dialog ulang dengan penolak Bendungan Bener.
Ratusan aparat kepolisian mengepung Desa Wadas, Kabupaten Purworeja, Jawa Tengah, Selasa 8 Februari 2022. Gubernur Ganjar Pranowo meminta maaf atas kejadian tersebut dan berjanji membuka dialog ulang dengan penolak Bendungan Bener. /Twitter/@wadas_melawan

Makanya, hari ini saya ingin memberikan keterangan agar semuanya jelas," ucapnya.

Ganjar menerangkan, bahwa bendungan Bener adalah salah satu proyek strategis nasional di Jawa Tengah.

Selain itu, terdapat 14 proyek bendungan lain yang masuk proyek strategis nasional, dimana 5 bendungan diantaranya sudah diresmikan.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Mulai Sering Kunjungi Daerah Sebelum Kecelakaan, Berikut Profil Sosok yang Digadang Maju RI 1

Yakni Bendungan Jatibarang, Bendungan Gondang Karanganyar, Pidekso Wonogiri, Logung Kudus dan Randugunting Blora.

"Yang lainnya masih dalam proses, termasuk bendungan Bener ini," jelasnya.

Proses pembangunan Bendungan Bener berjalan cukup lama, yakni sejak 2013.

Percepatan pembangunan memang dilakukan, karena proyek itu memberikan manfaat banyak untuk warga.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Kecelakaan hingga Alami Cidera Serius, Relawan: Mari Doakan

Selain bisa mengaliri irigasi sebesar 15,519 hetar lahan, tempat ini juga bisa menjadi sumber air bersih, sumber energi listrik, pariwisata dan lainnya.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Humas Provinsi Jawa Tengah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah