BENARKAH Kehidupan Pertama Tata Surya Terjadi di Planet Mars? Ini Kata Para Ilmuwan

- 20 Desember 2022, 14:37 WIB
Mars
Mars /Pexels/SpaceX

KALBAR TERKINI - Baru-baru ini para ilmuwan kembali memberikan spotlight kepada teori tentang adanya kemungkinan terjadi sebuah kehidupan bahkan sebelum Bumi bisa dihidupi.

Berita tersebut mungkin kembali menjadi berita besar saat para ilmuan berhasil melakukan interview bersama media asal Hong Kong, South China Morning Post pada 15 Desember 2022 lalu mengenai penemuan baru mereka.

Namun apa yang membuat para ilmuan tersebut berpikir demikian?

Sebuah artikel yang di upload pada 17 November 2022 memberikan teori mengenai pendapat tersebut.

Baca Juga: Cek Lirik Ditto dari New Jeans Lengkap Dengan Terjamahan Bahasa Indonesianya, Bisa Nyanyi?

Artikel yang dibuat berdasarkan teori seorang professor dari Universitas Copenhagen tersebut mengatakan bahwa pada saat Mars masih menjadi planet muda.

Planet tersebut dihujani oleh asteroid-asteroid es.

Asteroid-asteroid yang jatuh ke permukaan planet tersebut akan memberikan air dan molekul-molekul yang diperlukan untuk terciptanya kehidupan di permukaan planet.

Jika dilihat kembali, para ilmuwan percaya bahwa air dibumi juga berasal dari asteroid es yang jatuh ke bumi sehingga dapat terciptalah kehidupan di bumi.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x