Rutin Konsumsi Ini untuk Cegah Terjadinya Pecah Pembuluh Darah di Otak, Satu di Antaranya Kopi

- 21 Juni 2023, 22:32 WIB
Ilustrasi kopi. Kopi jika dikonsumsi tiap hari dan tidak berlebihan bisa membantu membersihkan darah dan cegah terjadinya pecah pembuluh darah di otak.
Ilustrasi kopi. Kopi jika dikonsumsi tiap hari dan tidak berlebihan bisa membantu membersihkan darah dan cegah terjadinya pecah pembuluh darah di otak. /

Daun Ketumbar berfungsi membuang merkuri dan logam berat lainnya dari aliran darah melalui makanan yang keluar atau udara yang dihirup.

Dikutip dari Netmeds, beberapa penelitian menunjukkan bahwa sayuran hijau ini mengandung senyawa belerang yang bisa mendetoksifikasi darah dan mengurangi peradangan.

4. Kunyit

Kandungan kurkuma di dalamnya merupakan senyawa antioksidan alami yang dapat mengurangi kadar racun dalam darah sehingga jantung bisa memberikan performa terbaiknya dalam memompa cairan tubuh tersebut.

Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Lady Nayoan, Istri Rendy Kjaernett yang Bongkar Perselingkuhan Syahnaz dengan Suaminya

5. Brokoli

Sayuran hijau berikut ini mengandung banyak zat yang diperlukan tubuh, seperti vitamin C, kalsium, fosfor, mangan (enzim antioksidan), dan potasium.

Kandungan ini sangat baik diperoleh tubuh untuk membuang racun yang tidak diinginkan darah dan jaringannya.

6. Ikan

Ikan memiliki banyak kandungan omega 3 yang telah terbukti menurunkan kadar trigliserida (lemak) darah dan hipertensi.

Baca Juga: Tips Dari Mama Cara Menyimpan Daging Kurban Agar Awet dan Tahan Lama. Kaget, Beneran Gak Dicuci Dulu?

Hal tersebut berdampak baik karena membantu kinerja hati dan ginjal menjadi lebih mudah, namun jika dikonsumsi terlalu banyak ikan akan membuat ginjal bekerja keras supaya memecah protein di dalamnya.

7. Air Mineral

Halaman:

Editor: Yulia Ramadhiyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah