7 Cara Menghilangkan Karang Gigi Yang Sudah Mengeras Secara Alami Dan Pencegahan Terjadinya Gigi Berlubang

- 10 Agustus 2021, 21:38 WIB
Perbedaan gigi putihdan yang berkarang gigi
Perbedaan gigi putihdan yang berkarang gigi /pixabay.com/geralt

Ada banyak manfaat pasta gigi, salah satunya adalah membersihkan plak. Gosoklah gigi secara teratur minimal dua kali dalam sehari sebagai cara alami menghilangkan karang gigi. Pastikan Anda menyikat gigi selama minimal dua menit di waktu yang tepat yaitu setelah sarapan dan sebelum tidur.

2. Gunakan benang pembersih gigi.

Sisa makanan sering kali berada di tempat yang tidak bisa dijangkau sikat gigi, misalnya di sela-sela gigi.

Baca Juga: Serba Serbi KPop: Profil Haechan NCT Dream, Beri Tips Gunakan Parfum di Siku

Untuk mencegah penumpukan karang gigi di sela-sela gigi, lakukan flossing yaitu membersihkan sela-sela gigi dengan menggunakan benang pembersih. Lakukan secara teratur setidaknya sehari sekali sebelum menyikat gigi.

Beberapa orang lebih suka menggunakan benang floss di malam hari sebelum tidur sehingga mulutnya bersih saat tidur. Sebagian lain lebih suka melakukan flossing setelah makan siang.

3. Gunakan Baking Soda

Cara lainnya yang bisa Anda lakukan untuk membersihkan karang gigi yang membandel adalah menggosok gigi dengan menggunakan baking soda. Tidak hanya efektif, cara ini diklaim aman untuk dicoba.

Soda kue mampu untuk menghilangkan plak tanpa merusak enamel gigi Anda.

Dalam sebuah studi juga menunjukkan bahwa pasta gigi yang mengandung soda kue lebih efektif mengurangi jumlah plak.

Baca Juga: 5 Tips Menghemat Listrik Agar Tagihan Bulanan Tak Membengkak, Nomor 5 Lakukan Bersama Keluarga

Halaman:

Editor: Maya Atika

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah