Agar Tubuh Tetap Sehat Dan Nyaman Dalam Beraktifitas, Cegah Osteoporosis Ikuti Tips Berikut ini

- 13 Desember 2022, 14:02 WIB
Ilustrasi terkait gejala osteoporosis pada lansia yang dapat melemahkan tulang.
Ilustrasi terkait gejala osteoporosis pada lansia yang dapat melemahkan tulang. /Tangkap layar channel youtube Sehat Secara Alami/

KALBAR TERKINI –  Osteoporosis mungkin identik dengan orang yang lanjut usia atau lansia.

Namun ternyata, osteoporosis juga bisa dialami anak-anak hingga orang remaja hingga dewasa.

Kesehatan tulang penting sekali untuk di jaga dan tidak boleh diremehkan, terlebih bagi orang yang sudah lanjut usia.

Karena, semakin usia bertambah, maka semakin tinggi juga risiko kita mengalami osteoporosis.

Baca Juga: Gejala Penyakit Paru-paru yang Harus Diwaspadai, di Antaranya Suara Berubah Serak Lebih dari 3 Minggu

Simak Berikut kami sajikan beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mencegah Osteoporosis :

1. PERBANYAK ASUPAN KALSIUM

Kalsium merupakan nutrisi yang baik untuk mempertahankan tulang sehat dan kuat serta mencegah osteoporosis.

Jika kamu adalah kelompok usia 18-50 tahun, tubuh membutuhkan 1000 miligram (mg) kalsium setiap hari.

Setelah perempuan menginjak usia lebih dari 50 tahun dan laki-laki memasuki usia 70 tahun, kebutuhan kalsium Anda meningkat, yaitu hingga 1200 mg setiap hari.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x