Sejarah 25 Maret, Ditemukannya Prasasti Sukabumi hingga Kemerdekaan Bangsa Yunani

- 25 Maret 2021, 11:53 WIB
Sejarah Bedirinya Yunani
Sejarah Bedirinya Yunani /@wilkipedia/Yunani

KALBAR TERKINI – Setiap tanggal dalam satu tahun memiliki sejaarahnya masing-masing, seperti halnya tanggal 25 Maret.

Bagi bangsa Yunani, tanggal 25 Maret adalah tanggal yang sangat bersejarah karena merupakan tanggal kemerdekaan bangsa mereka.

Dilansir Kalbar-Terkini.com dari Wikipedia, berikut sejarah yang teripta  di tanggal 25 Maret.

Baca Juga: Resor Panda Diperluas 35 Km Persegi, Sambut World University Games

Baca Juga: Tren Wisata Virtual di Tengah Pandemi Covid-19, Begini Sensasinya

Hari Kemerdekaan Yunani (1821)

Orang Yunani menyebut negara mereka Hellas, dan dalam lafal modern disebut Ellas. Dalam bahasa sehari-hari bentuk Ellada dipakai.

Nama Greece dalam bahasa Inggris dan bentuk-bentuk yang mirip dalam beberapa bahasa Eropa lainnya, diambil dari nama dalam bahasa Latin, Graecia, yang berasal dari sebuah daerah yang sekarang terletak di sebelah utara Yunani, dan dihuni oleh orang Graekos.

Dalam bahasa Indonesia juga dikenal istilah Gerika, terutama bahasa Gerika untuk menyebut bahasa Yunani, yang diturunkan dari kata tersebut.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Wikipedia.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x