Ditetapkan Status Subsunk, Ini Akhir Cerita Pengabdian Hiu Kencana

- 25 April 2021, 04:50 WIB
Kapal Selam KRI Nanggala-402
Kapal Selam KRI Nanggala-402 /

"Bukan ledakan, kalau ledakan ambyar semua," katanya. "Karena retakan jadi secara bertahap di bagian tertentu, dia turun ada fase dari kedalaman 300 meter, 400 meter, 500 meter ada keretakan. Kalau ledakan ini terdengar di sonar," lanjut Perwira Tinggi (PATI) Alumnus AAL Tahun 1988 ini.

Baca Juga: KRI Nanggala 402, Kapal Selam Konvensional Terlama di Dunia

Ia menyebutkan, keretakan ini yang membuat sejumlah barang di dalam kapal selam terhambur keluar.

"Terbukti barang ini keluar. Sebenarnya barang ini di dalam. Apalagi yang pelurus tabung torpedo keluar berarti terjadi keretakan besar," ujarnya. ***

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah