Andalkan Ruang Data Analitik, Pemprov Kalbar Terbaik I Nasional Pengelolaan Sistem Informasi Pelayanan Publik

- 20 April 2021, 13:29 WIB
Data Analytic Room ( Ruang Analisis Data) yang berlokasi di Kantor Gubernur Kalimantan Barat, sebagai pusat penggelolaan data yang menjadi acuan pembangunan.
Data Analytic Room ( Ruang Analisis Data) yang berlokasi di Kantor Gubernur Kalimantan Barat, sebagai pusat penggelolaan data yang menjadi acuan pembangunan. /KALBAR TERKINI/MULYANTO ELSA

 

PONTIANAK, KALBAR TERKINI - Prestasi membanggakan diraik Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat (Pemprov Kalbar).

Kali ini, pemerintahan pimpinan Gubernur Sutarmidji ini, diganjar penghargaan tingkat nasional dalam tatakelola pemerintahan.

Dua penghargaan sekaligus diberikan pada Pemprov Kalbar, yang diberikan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN RB) yang diumumkan beberapa hari lalu.

Baca Juga: Antisipasi Pemulangan Pekerja Migran Indonesia, BP2MI Siapkan Jalur Khusus

Baca Juga: Perketat Jalur di Perbatasan, Satgas Khusus Gelar Rapat Evaluasi Penanganan Covid-19 di PLBN

Baca Juga: 1.000 Paket Takjil Komunitas RAR Pontianak Sasar Beberapa Titik di Kota Pontianak

Gubernur Kalbar, Sutarmidji menjelaskan dua penghargaan yang didapatkan Pemprov Kalbar yaitu Provinsi dengan Pengelolaan Sistem Informasi Pelayanan Publik Nasional (SIPPN) peringkat pertama dan Provinsi dengan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) peringkat kedua.

“Penghargaan dari pemerintah pusat harus menjadi acuan dan motivasi untuk Pemprov Kalbar dalam melayani masyarakat,” paparnya.

Menurut Bang Midji, penghargaan yang diperoleh bukan didapat begitu saja, namun ada proses yang harus dilewati untuk memperbaiki sistem tata kelola pemerintahan yang ada,

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x