Berjalan Puluhan Kilometer, Satgas Yonif 407/Padma Kusuma Beri Pelayanan Kesehatan ke Masyarakat Perbatasan

- 24 Februari 2021, 14:15 WIB
Pengabdian nyata Satgas Pamtas Yonif 407/Padma Kusuma, terus dibuktikan di wilayah perbatasan., berupa pelayanan kesehatan.
Pengabdian nyata Satgas Pamtas Yonif 407/Padma Kusuma, terus dibuktikan di wilayah perbatasan., berupa pelayanan kesehatan. /Kalbar Terkini/Mulyanto Elsa

Sedangkan Danpos Kapar Sertu Supriyanto menyampaikan, kegiatan ini dilaksanakan secara rutin dan berkesinambungan dalam setiap Minggunya.

Baca Juga: Sukses Tata Kawasan Waterfront, Pemkot Pontianak Kini Tangani Tugu Khatulistiwa

Baca Juga: Hasil Survey Amazon Web Service, Indonesia Butuh 110 Juta Tenaga Pekerja Digital hingga 2025

"Dari pelayanan kesehatan yang dilakukan ada beberapa warga yang mengalami sakit seperti asam urat, demam, batuk, pilek dan ada juga menderita kolestrol tinggi," katanya.

Di tempat terpisah, Dansatgas Pamtas Yonif 407/Padma Kusuma, Letkol Inf Catur Irawan mengatakan, pelayanan kesehatan yang dilakukan personel Pos tersebut sebagai wujud kepedulian akan kondisi kesehatan masyarakat perbatasan.

Sehingga kehadiran Satgas di daerah penugasan benar-benar bermanfaat bagi warga masyarakat.

Disamping itu juga, Dansatgas menambahkan, kegiatan tersebut merupakan salah satu dari Pembinaan Teritorial (Binter) Satgas Pamtas untuk mempererat Kemanunggalan TNI dengan rakyat," pungkas Dansatgas. ***

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x