Georgia Marak Unjuk Rasa Tolak Eksodus Wamil Rusia

- 30 September 2022, 20:09 WIB
Gambar satelit menunjukkan antrian panjang mobil Rusia di perbatasan dengan Georgia.*
Gambar satelit menunjukkan antrian panjang mobil Rusia di perbatasan dengan Georgia.* /Maxar Technologies/

KALBAR TERKINI - Eksodus pria Rusia berusia wajib militer (wamil) akhirnya mendapat perlawanan dari Georgina, tetangga terdekat Rusia.

Perlawanan ini digelar dalam bentuk unjuk rasa, tepat di salah satu kota perbatasan dengan Rusia, Kamis, 29 September 2022.

Padahal, Georgia adalah negara favorit para pengungsi Rusia, terutama kaum pria berusia yang lari dari wajib militer.

Baca Juga: Rusia Dilanda Demo Tolak Wajib Militer: Polisi Diserang Senpi dan Bom Molotov!

Selain itu, Georgia termasuk salah satu negara tetangga yang tidak memberlakukan visa bagi warga Rusia.

Sejak 'operasi militer' Rusia ke Ukraina pada 24 Februari 2022, rakyat Georgia, yang negaranya juga tetangga dekat Ukraina dan Rusia, sangat terbuka menyambut kedatangan pengungsi Ukraina.

Antrian besar orang Rusia, kebanyakan pria usia militer, terjadi sejak Presiden Vladimir Putin mengumumkan pengerahan lebih banyak tentara cadangan ke Ukraina.

Sebagaimana dilansir Kalbar-Terkini.com dari Euro News. Kamis, unjuk rasa di georgia diprakarsai salah satu partai pro-Barat.

Baca Juga: Ukraina Bantai Rakyat Sendiri: Cari Perhatian Dunia dan Memfitnah Dilakukan Rusia

Halaman:

Editor: Slamet Bowo SBS

Sumber: Euro News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x