Rumah Sakit Baghdad Terbakar : Hanguskan Jenazah 28 Pasien Covid-19

- 25 April 2021, 19:43 WIB
TABUNG  OKSIGEN - Sejumlah tabung oksigen dari lantai dua ini meledak sehingga api meluas  dan hampir menghanguskan  seluruh bangunan Rumah Sakit Ibn al-Khatib di Baghdad, Ibu Kota Irak, Sabtu, 24 April 2021 tengah malam waktu setempat. Api baru bisa dipadamkan menjelang Minggu, 25 April 2021 pagi./FOTO: REUTERS/VIA CGTN/CAPTION: OKTAVIANUS C/
TABUNG OKSIGEN - Sejumlah tabung oksigen dari lantai dua ini meledak sehingga api meluas dan hampir menghanguskan seluruh bangunan Rumah Sakit Ibn al-Khatib di Baghdad, Ibu Kota Irak, Sabtu, 24 April 2021 tengah malam waktu setempat. Api baru bisa dipadamkan menjelang Minggu, 25 April 2021 pagi./FOTO: REUTERS/VIA CGTN/CAPTION: OKTAVIANUS C/ /KALBAR TERKINI/OKTAVIANUS CORNELIS

Dalam pertemuan itu Al-Khadhimi mengecam bahwa kejadian itu merupakan kelalaian. “Kelalaian dalam hal seperti itu bukan kesalahan, tapi kejahatan yang harus ditanggung oleh semua pihak yang lalai,” ujarnya sambil  memberi waktu 24 jam kepada otoritas Irak untuk mempresentasikan hasil investigasi. 

Utusan PBB untuk Irak Jeannine Hennis-Plasschaert mengungkapkan 'keterkejutan dan rasa sakit' atas insiden itu dalam sebuah pernyataan,  dan menyerukan tindakan perlindungan yang lebih kuat di semua rumah sakit di Irak.*** 

 

Sumber: The Associated Press

 

 

Halaman:

Editor: Oktavianus Cornelis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah