Ternyata Ini Arti Ucapan URA oleh Vladimir Putin Viral di Media Sosial

- 4 Maret 2022, 20:53 WIB
Presiden Rusia Vladimir Putin mendapatkan vaksinasi terhadap COVID-19.
Presiden Rusia Vladimir Putin mendapatkan vaksinasi terhadap COVID-19. /Foto: Twitter/@sputnikvaccine


KALBAR TERKINI – Peperangan terus bergejolak memanas antara Rusia dan Ukraina dikarenakan mulanya beberapa kali melanggaran ketentuan yang telah ditetapkan dari negara-negara tersebut.

Beberapa kali invasi dilakukan Rusia membuat Ukraina kewalahan hingga berita ini juga mendapat sorotan dari publik dunia untuk menghentikan tindakan dilakukan Rusia tersebut.

Lantas baru-baru ini Presiden Rusia, Vladimir Putin menjadi sorotan publik mengenai ucapan “Ura” atau “Uraa” melalui pidato parade kemiliteran.

Dimana kata “Ura” atau “Uraa” ini ternyata bukan pertama kalinya diucapkan oleh Putin, bahkan itu setiap pidato menghadiri parade kemiliteran Rusia.

Baca Juga: Kronologi dan Fakta Insiden Kecelakaan Artis Thailand Tangmo yang Membuatnya Tewas Seketika

Baca Juga: Tangmo Nida Tewas di Speedboat Secara Misterius, Kematian Artis Thailand Ditanggapi Publik Ada yang Aneh

Kata Ura atau Uraa ini sering diucapkan Putin ketika menutup pembicaraan, dan dibalas oleh pasukan mileter-nya Rusia dengan ucapan sama.

Berhubungan pembahasan mengenai infromasi Russia dan Ukraina masih hangat sampai saat ini, banyak warganet penasaran untuk mencari tahu apa artian dibalik makna ucapan “Ura”.

Setelah kami telusuri untuk menerjemahkan bahasa ini, ternyata URA (ура) memiliki artian “HORE”.

Tentunya makna kata “HORE” ini sebagai bentuk ucapan memberi semangat atau membangun karakter kepada semuanya sekaligus menyatakan kegembiraan atas apa yang diperoleh atau sejenisnya.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x