4 Instrumen Saksofon Terbaik Pengantar Tidur dan Mengobati Kesepian

- 21 Juni 2021, 19:21 WIB
Tes Kepribadian: Apa Kata Alat Musik tentang Kepribadian Anda? Sensitif atau Emosional
Tes Kepribadian: Apa Kata Alat Musik tentang Kepribadian Anda? Sensitif atau Emosional /namastest/

KALBAR TERKINI – Siapa yang tidak terpesona mendengar alunan harmonisasi alunan musik yang keluar dari Saksofon para pemain dunia, diantaranya Kenny G, Dave Koz, Roxy Coss dan Lee Jung Sik.

Empat pemain instrumen saksofon tersebut selalu memainkan harmonisasi musik yang sangat indah. Sehingga terkenal sebagai pemain saksofon dengan musik-musik instrumen pengantar tidur dan bisa mengobati rasa kesepian.

Saksofon sendiri merupakan alat musik jenis single-buluh instrumen woodwind dengan tubuh berbentuk kerucut, biasanya terbuat dari kuningan.

Baca Juga: 21 Juni Sebagai Hari Musik Dunia, Yuk Simak 3 Manfaat Ampuh Mendengarkan Musik Untuk Kesehatan Jiwa

Ditemukan oleh seorang pemain clarinet dan pembuat musik yang bernama Adolphe Sax, pada tahun 1840 di Belgia.

Saksofon dimainkan dengan cara ditiup dan beberapa jari tangan untuk sebuah kunci lirik lagu yang akan diinkan.

Sejauh ini telah banyak riset yang dilakukan dan mengungkapkan bahwa musik instrumental berpengaruh positif terhadap kesehatan dan kebugaran seseorang.

Adapun instrumen saksofon terbaik untuk pengantar tidur dan merasa kesepian sebagai berikut:

  1. Kenny G

Pemain saksofon yang berasal dari Amerika Serikat ini bernama lengkap Kenneth Bruce Gorelick.  

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x