Simak Keuntungan dan Kerugian Ketika Menggunakan Paylater

- 12 Mei 2022, 14:30 WIB
Bunga Shopee Paylater 12 Bulan dan Bagaimana Cara Hitungnya di Tahun 2022
Bunga Shopee Paylater 12 Bulan dan Bagaimana Cara Hitungnya di Tahun 2022 /Tangkap Layar/Shopee APK

Paylater saat ini dapat dimanfaatkan sebagai metode pembayaran bermacam transaksi online maupun offline.

Hal ini tidak terlepas dari kerja sama yang sudah dibangun oleh penyedia layanan dengan berbagai rekanan.

3. ADA METODE CICILAN

Selain bayar nanti sesuai dengan nama programnya, paylater kini sudah menawarkan pembayaran dengan sistem cicilan.

Saat bertransaksi, kamu bisa memilih pelunasan tagihan melalui 2 – 12 kali cicilan,pemberian opsi pelunasan ini membuatmu lebih leluasa dalam berbelanja.

4. BANYAK PROMO MENARIK

Memberikan berbagai promo melalui kerja sama dengan rekanan,biasanya berupa diskon yang cukup besar di mana sangat menarik bagi konsumen.

KERUGIAN MENGGUNAKAN PAYLATER

Memiliki banyak kelebihan tidak lantas membuatnya terhindar dari kelemahan.

Berikut adalah kerugian-kerugian dari penggunaan paylater :

Halaman:

Editor: Slamet Bowo SBS

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah