27 Daftar Hobi yang Bisa Menghasilkan Uang Untuk Ibu Rumah Tangga

- 20 Juni 2021, 11:59 WIB
Momprenuer
Momprenuer /Maya Atika/bloomlisa.com
  1. Merajut

Jangan ragu untuk memasarkan hasil rajutan dari hobi merajut. Keahlian merajut cukup banyak digemari, sehingga ibu juga bisa membuka kelas merajut untuk para wanita yang mau ikutan belajar merajut.

  1. Menjahit

Sama halnya dengan bisnis kuliner, bisnis tentang fashion juga tidak ada matinya selama manusia masih mau mengenakan pakaian. Jadi beruntunglah bagi yang mempunyai hobi atau keahlian menjahit.

  1. Main game online

Saat ini sudah banyak game online yang lumayan berfaedah seperti shoppe tanam, clipclaps, atau hago yang bisa menghasilkan uang juga.

  1. Kerajinan tangan

Hobi membuat kerajinan tangan juga punya nilai dan pangsa pasarnya tersendiri.

  1. Menggambar
  2. Design grafis

Sama halnya dengan menggambar, design grafis juga masih banyak diminati, layak jual, bahkan ada kompetisinya.

  1. Menjawab survey online
  2. Jasa penitipan anak

Senang bermain sama anak kecil bisa membuka jasa penitipan anak.

  1. Jasa penitipan hewan peliharaan

Saat musim mudik atau liburan panjang banyak orang yang ingin mencari jasa penitipan hewan peliharaan.

  1. Terapis kesehatan

Punya keahlian facial, lulur, pijat, akupuntur, dan bekam bisa membuka jasa terapi kesehatan.

  1. Seni bela diri

Punya keahlian seni bela diri bisa membuka jasa pelatihan seni bela diri.

  1. Mentor olahraga

Punya keahlian dalam bidang olahraga tertentu juga bisa membuka jasa mentor olahraga pribadi.

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah