17 Tempat Wisata Di Solo Paling Favorit yang Bisa Anda Jelajahi Ketika Berlibur Ke Kota Batik

- 3 Oktober 2021, 08:31 WIB
Destinasi wisata di Solo
Destinasi wisata di Solo /Tripzilla.id

Selain itu, setiap Rabu juga Anda bisa menyaksikan pertujukkan Gamelan di tempat wisata Solo satu ini.

Baca Juga: Sandiaga Uno Ingin Event Internasional di Singkawang, Reaksi Masyarakat Kalbar: Terimakasih Pak SandiUno

8. Pasar Malam Ngarsopuro

Pasar Malam Ngarsopuro adalah destinasi wisata belanja yang berada di Jalan Diponegoro.

Buka setiap malam hari di akhir pekan, destinasi wisata Solo ini cocok untuk Anda yang sedang mencari tempat belanja sekaligus kulineran dengan harga yang terjangkau.

Beragam produk mulai dari fashion, aksesoris, barang-barang seni, hingga kuliner tradisional dan modern bisa Anda temukan disini.

9. Galabo Solo

Tempat wisata Solo selanjutnya ini merupakan pilihan untuk Anda yang gemar kuliner malam.

Berada di Jalan Mayor Sunaryo, Anda bisa berkunjung ke Galabo Solo (Gladak Langen Bogan) dimana berbagai penjual makanan khas Solo bisa dicoba.

10. Museum Manusia Purba Sangiran

Halaman:

Editor: Maya Atika

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah