Angka Tekanan Darah Normal Untuk Orang Dewasa Lengkap dengan Tips Menjaga Tensi Tetap Stabil

- 7 September 2023, 07:05 WIB
Ilustrasi Tensi Darah / Pixel
Ilustrasi Tensi Darah / Pixel /

Tekanan darah normal pada bayi baru lahir adalah 60/40 mmHg, kemudian meningkat secara perlahan menjadi 65-90 mmHg (sistolik) dan 45–65 mmHg  (diastolik) hingga usianya 6 bulan.

Tekanan darah bayi bisa mencapai 80–100 mmHg (sistolik) dan 55–65 mmHg (diastolik) ketika berada di usia 6–12 bulan.

Sedangkan pada usia 1–2 tahun, tekanan darah normalnya sekitar 85–113 mmHg (sistolik) dan 37–69 mmHg (diastolik).

Baca Juga: Penting, Begini Tanda-Tanda Jika Kolesterol Naik, Mengantuk Hingga Alami Stres

2. Anak-Anak

Tekanan darah normal pada anak-anak bervariasi.

Pada usia 3 tahun, tekanan darahnya berkisar di angka 91–120 mmHg (sistolik) dan 46–80 mmHg (diastolik).

Sedangkan pada usia 6–12 tahun, tekanan darahnya bisa semakin tinggi hingga 96–131 mmHg (sistolik) dan 55–62 mmHg (diastolik).

Baca Juga: PENTING, Ini Gejala Gagal Ginjal Akut Pada Anak yang Perlu Orang Tua Ketahui, Segera ke Dokter Jika Alami Ini

3. Remaja

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah