Hasil Liverpool vs Benfica di Liga Champions: Diwarnai Hujan Gol di Anfield Stadium, The Reds Melenggang

- 14 April 2022, 11:48 WIB
Pertandingan Liverpool vs Benfica pada leg kedua babak perempat final Liga Champions 2021-2022.
Pertandingan Liverpool vs Benfica pada leg kedua babak perempat final Liga Champions 2021-2022. /Reuters/Phil Noble/REUTERS

Upaya itu membuahkan hasil pada menit ke-73 melalui gol Roman Yaremchuk yang memanfaatkan umpan terobosan Alex Grimaldo.

Benfica tampil habis-habisan pada 10 menit terakhir.

Alhasil, mereka kembali mencetak gol melalui Darwin Nunez yang memanfaatkan umpan Joao Mario.

Memasuki injury time, Liverpool berpeluang mengakhiri laga dengan kemenangan.

Sayang, gol Sadio Mane dianulir karena lebih dulu terjebak offside.

Pertandingan berakhir imbang 3-3, tetapi Liverpool lolos ke semifinal karena menang agregat 6-4.***

Susunan Pemain

Liverpool (4-3-3)
Alisson; Joe Gomez, Ibrahima Konate, Joel Matip, Konstantinos Tsimikas; Naby Keita, James Milner, Jordan Henderson; Diogo Jota, Roberto Firmino, Luis Diaz
Pelatih: Jurgen Klopp

Benfica (4-2-3-1)
Odisseas Vlachodimos; Gilberto, Nicolas Otamendi, Jan Vertonghen, Alejandro Grimaldo; Julian Weigl, Adel Taarabt; Diogo Goncalves, Goncalo Ramos, Everton; Darwin Nunez
Pelatih: Nelson Verissimo. 

Halaman:

Editor: Slamet Bowo SBS

Sumber: UEFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah