TERBARU, KEMENKES Tambah 3 Jenis Imunisasi Anak, Berikut Daftar Imunisasi Lengkap yang Wajib Diberikan

- 27 April 2022, 15:51 WIB
Ilustrasi, Imunisasi
Ilustrasi, Imunisasi /canva

- Vaksin polio tetes (OPV) 4 dosis untuk mencegah polio;

- Vaksin polio suntik (IPV) 1 dosis;

- Vaksin campak rubella 1 dosis untuk mencegah campak dan rubella;

- Vaksin PCV 3 dosis untuk mencegah radang paru, radang selaput otak, dan radang telinga;

- Vaksin JE (Japanese Encephalitis) 1 dosis untuk mencegah peradangan otak akibat virus JE.

Baca Juga: PENTING, Ini Penjelasan Kementerian Koperasi Soal BLT UMKM Cair Setelah Lebaran

2. Imunisasi balita usia 18-24 bulan

- Vaksin DPT-HB-HiB 1 dosis;

- Vaksin campak rubella 1 dosis;

- Vaksin PCV 1 dosis;

- Vaksin JE 1 dosis.

3. Imunisasi anak usia sekolah dasar

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x