Anjungan Kalbar di TMII, Tiruan Istana Kesultanan Kadaryiah dan Rumah Bentang

- 13 April 2021, 20:57 WIB
Anjungan Kalimantan Barat di Taman Mini Indonesia Indah  adalah wajah Bumi Khatulistiwa di Ibu Kota Negara.
Anjungan Kalimantan Barat di Taman Mini Indonesia Indah adalah wajah Bumi Khatulistiwa di Ibu Kota Negara. /KALBAR TERKINI/MULYANTO ELSA

Di hari Minggu dan hari libur dipanggung terbuka inilah dapat disaksikan berbagai atraksi tari daerah, senandung irama melayu, musik pop daerah, orkes keroncong dan kesenian lain.

Yang lebih menarik lagi, di Anjungan pula tampil dengan acara khusus misalnya: lomba menyumpit tradisional, upacara adat perkawinan, dan upacara adat lainnya serta peragaan busana adat.

Anjungan Daerah Kalimantan Barat di TMII senantiasa berbenah diri untuk dapat berperan sebagai show window daerah asal karena itu telah dibukan Art Shop sebagai tempat penjualan barang dan kantor anjungan yang setiap hari senantiasa buka sejak jam 08.00-18.00 di kantor inilah terdapat informasi terutama mengenai kebudayaan dan kepariwisataan dapat dilayani kecuali itu dari kantor ini pulalah berbagai acara dan aktifitas anjungan dipersiapkan. ***

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah