Ukraina Klaim Menang, Rusia Mengamuk Ratakan Kharkiv dan Donetsk!

- 14 September 2022, 14:55 WIB
Kendaraan militer Rusia bergerak di wilayah Kharkiv.*
Kendaraan militer Rusia bergerak di wilayah Kharkiv.* /Sputnik /Russia's Defense Ministry

KALBAR TERKINI - Rusia bertekat meratakan Ukraina menyusul beredarnya hoax kekalahannya di wilayah timur Donetsk.

Serangan massal pun dilancarkan Rusia pada Selasa, 13 September 2022 waktus etempat.

Serangan ini sebagai tanggapan atas serangan balasan kilat pasukan Ukraina.

Baca Juga: Wartawan Jepang Klaim Rusia Kalah Perang, Yaita: China akan Jadi Musuh Bersama

Serangan balasan ini diklaim oleh banyak media Barat dan pro-Barat telah mengalahkan Moskow.

Sejauh ini, dilansir Kalbar-Terkini.com dari Euro News, Selasa, pemboman Rusia telah menewaskan delapan orang.

Selain itu, 19 orang terluka dalam serangan selama 24 jam di wilayah timur laut Kharkiv, dan wilayah timur Donetsk, menurut Kepresidenan Ukraina.

Baca Juga: Putin Dituntut Mundur dari Jabatan Presiden Rusia: Petisi Nekat Puluhan Deputi Kota!

Angkatan udara Rusia, balistik dan artileri, dilaporkan melakukan serangan besar-besaran.

"Serangan ini ditujukan ke unit angkatan bersenjata Ukraina di semua wilayah operasional," kata Kementerian Pertahanan Rusia.

Halaman:

Editor: Slamet Bowo SBS

Sumber: Euro News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x