Pancaroba Rentan Sebabkan Gusi Bengkak, Berikut Cara Alami Atasinya

- 28 Juni 2022, 22:07 WIB
Ilustrasi nyeri karena gusi bengkak/foto: pixabay
Ilustrasi nyeri karena gusi bengkak/foto: pixabay /

Kandungan antiseptik pada bawang merah dapat membantu membunuh bakteri di dalam mulut.

Caranya cukup dengan menghaluskan satu butir bawang dengan satu sendok teh garam lalu tempelkan pada gusi yang bengkak.

5. Berkumur dengan air lemon

Air larutan dari perasan buah lemon ini dapat digunakan untuk membunuh bakteri penyebab gigi berlubang.

Selain itu, kandungan asam pada buah lemon juga dapat membantu mengatur tingkat keseimbangan pH dalam mulut.

Cara ini bisa dilakukan dengan berkumur menggunakan air hangat yang telah dicampur dengan perasan lemon.

6. Gunakan lidah buaya

Obat kumur dengan kandungan lidah buaya dikenal bisa digunakan untuk mencegah dan mengobati radang gusi.

Cara lain bisa dilakukan dengan menggosokkan gel lidah buaya pada gusi yang bengkak untuk mengurangi rasa sakit dan pendarahan.

7. Oleskan belimbing wuluh

Halaman:

Editor: Arthurio Oktavianus Arthadiputra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x