Simak Manfaat Menjalankan Sholat Tahajud,Dapat Membuat Hati Menjadi Tenang Hingga Terkabulnya Doa

- 4 Mei 2023, 13:38 WIB
Ilustrasi seorang sedang mengerjakan sholat tahajjud.
Ilustrasi seorang sedang mengerjakan sholat tahajjud. /Pexels.com/Michael Burrows

Siapa yang meminta Allah akan kabulkan, seperti pada hadis berikut: "Allah Subhanahu wa Ta’ala turun ke langit dunia setiap malam, ketika tersisa sepertiga malam terakhir.

Kemudian Allah berfirman: Siapa yang berdoa kepada-Ku akan Aku ijabahi doanya, siapa yang meminta-Ku akan Aku beri dia, dan siapa yang minta ampunan kepada-Ku akan Aku ampuni dia.” (HR. Bukhari 1145)

Mendapat ampunan atas segala dosa

Keutamaan sholat tahajud yang terakhir adalah diampuni segala dosa-dosa, seperti pada hadis di atas.

Allah akan mengampuni hamba-hamba-Nya yang melakukan ibadah sholat tahajud di sepertiga malam.

Berdoalah dan meminta ampunan-Nya, Allah senantiasa akan mengampuni jika kita berdoa dan memohon dengan hati yang tulus dan juga ikhlas.

Mendapatkan tempat yang terpuji

Allah SWT begitu mencintai hamba-hamba-Nya,terlebih jika orang tersebut melakukan suatu kebaikan maka akan dibalas dengan kebaikan yang lebih.

Seperti halnya melaksanakan sholat tahajud, Allah SWT akan memberikan tempat yang terpuji di sisi-Nya sebagaimana firman Allah dalam Al-Qur'an surat Al-Isra ayat 79 yang artinya "dan pada sebagian malam, dirikanlah shalat tahajud sebagai ibadah tambahan bagimu.
Semoga Tuhanmu mengangkatmu ke tempat yang terpuji."***

 

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x