Mengenal Apa Itu Mata Malas, Penyakit Mata yang Sering Serang Anak-anak, Berbahayakah? Cek Penyebabnya

- 26 April 2024, 09:30 WIB
Ilustrasi bola mata
Ilustrasi bola mata /Sumber foto pinimg.com/

Penglihatan ganda

Sering mengernyit

Sebenarnya mata malas berhubungan dengan masalah perkembangan pada otak karena jalur saraf di otak yang mengatur penglihatan tidak berfungsi dengan baik.

Keadaan ini dapat muncul saat kedua mata tidak digunakan dalam jumlah yang seimbang satu sama lain.

Adapun beberapa penyebab mata malas yaitu:

1. Mata juling yang tidak diperbaiki

2. Genetik, riwayat keluarga dengan mata malas

3. Perbedaan kemampuan penglihatan yang cukup jauh di antara kedua mata

4. Kerusakan atau trauma pada salah satu mata

5. Turunnya salah satu kelopak mata

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah