Begini Cara Memasak Ketupat Lebaran Agar Tidak Cepat Basi, Hasil Akhir Tidak Keras dan Matang Sempurna

- 8 April 2024, 07:34 WIB
Ketupat
Ketupat //IG@kuesehatlezat/

Baca Juga: Simak Resep Spesial Kue Lebaran Chewy Chocolate Chips Cookies Wajib selalu ada saat lebaran

Setelah dikeringkan, perhatikan tempat untuk menyimpannya, karena jika ketupat lembab akan menyebabkan tumbuhnya bakteri atau jamur.

Akibatnya sajian ini cepat basi dan berlendir.

4. Simpan sementara di tempat yang terbuka

Ketupat perlu diangin-anginkan sebelum dimasukkan ke wadah, caranya bisa dengan menggantung di tempat yang terbuka.

Menggantungnya akan lebih efektif daripada menyimpannya di dalam wadah.

5. Simpan di lemari es

Setelah ketupat dianginkan dan tidak ada lagi panas yang tersisa,baik untuk menyimpannya di dalam kulkas, jika tidak untuk langsung dimakan habis.

Karena udara dingin di dalam kulkas bisa menghambat pertumbuhan bakteri dan jamur. Bila ingin menyantapnya lagi, bisa dihangatkan terlebih dahulu.

6. Potong secukupnya

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Selerasa.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah