Makanan Khas Tahun Baru Imlek yang Lambangkan Makna Tertentu, Lapis Legit Berarti Rezeki yang Melimpah

- 8 Februari 2024, 17:09 WIB
Lapis legit
Lapis legit /YouTube Dapur Nana's

KALBAR TERKINI – Tahun baru Imlek atau tahun baru Cina tahun 2024 ini jatuh pada tanggal 10 Februari.

Sejumlah makanan khas Imlek, akan menghiasi setiap Tahun Baru datang, seperti kue keranjang, lapis legit dan Mie Panjang Umur atau Siu Mie

Makanan-makanan khas ini akan terhidang saat berkumpul bersama keluarga besar.

Setiap makanan yang dihidangkan tentu mempunyai makna tersendiri. Penasaran apa makna dibalik makanan khas Imlek?

Baca Juga: Filosofi Mi Panjang Umur, Makanan Khas Tahun Baru Imlek yang Punya Arti Istimewa, Cara Menyantapnya Unik Lo

Berikut beberapa hidangan khas perayaan tahun baru Imlek beserta maknanya.

  1. Kue Keranjang

Kue Keranjang //instagram.com/fangling8
Kue Keranjang //instagram.com/fangling8

Tak lengkap rasanya jika perayaan Imlek tanpa kue yang satu ini.

Kue Keranjang yang rasanya manis, dengan tekstur mirip dodol.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x