Link Beli dan Cara Pasang E Meterai Pada Berkas Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023, Jangan Sampai Keliru

- 28 September 2023, 10:02 WIB
Cara Membeli dan Pasang e-Meterai untuk Daftar CPNS dan PPPK 2023.
Cara Membeli dan Pasang e-Meterai untuk Daftar CPNS dan PPPK 2023. /Finnet

Klik 'Cek Akun e-Meterai '

Login akun e-meterai menggunakan email dan password yang telah didaftarkan

Masukkan Captcha dan klik 'Login'

Klik 'Unggah' pada menu unggah dokumen

Klik Unggah PDF yang belum ada e-Meterai

Klik Pilih PDF yang sudah ditandatangani dan siap untuk dibubuhkan e-Meterai

Pilih dokumen dan klik 'Open'

Posisikan e-Meterai dan letakkan di sebelah tandatangan

Klik 'Unggah e-Meterai '

Cek riwayat status pembubuhan e-meterai yang berhasil dengan klik cek riwayat pembubuhan

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah