Rekomendasi Resep Masakan Indomie Cheetos Viral Yuk Cobain

- 17 Mei 2023, 05:33 WIB
Spaghetti Cheetos, viral di TikTok
Spaghetti Cheetos, viral di TikTok /N.A Pertiwi/

Pertama, panaskan susu dan lelehkan Cheetos puff keju
Lakukan hal tersebut hingga berbentuk saus kental.

Setelah itu, tambahkan keju cheddar 'quick melt' dan aduk sampai merata.

Lalu, masukkan satu bungkus Indomie dan bumbu bubuknya.

Masak mie instan, jangan lupa tambahkan sedikit air agar kuah tidak terlalu kental dan supaya mie instan yang dimasak juga cepat empuk.

Proses memasak mie instan ini memerlukan waktu sekitar 5 menit.

Setelah matang, sajikan Indomie kuah Cheetos keju ini ke atas piring.

Tambahkan snack Cheetos keju yang masih tersisa dan taburkan bawang goreng dari bumbu Indomie di atasnya.

Tekstur kuah Indomie Cheetos keju ini sangat kental dan creamy.

Aroma kejunya juga tercium kuat dan menggugah selera.

Benar saja, rasa kejunya mendominasi.

Ada sensasi gurih sedikit manis, seperti rasa mac & cheese.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah