Hasil Qualifikasi MotoGP Italia 2022, Motor Marc Marquez Hancur dan Terbakar

- 28 Mei 2022, 21:15 WIB
Pembalap tim Gresini Racing, Fabi Di Giannantonio meraih pole position pada kualifikasi MotoGP Italia yang berlangsung pada 28 Mei 2022.
Pembalap tim Gresini Racing, Fabi Di Giannantonio meraih pole position pada kualifikasi MotoGP Italia yang berlangsung pada 28 Mei 2022. /Instagram.com/@fabiodiggia49

KALBAR TERKINI - Pembalap Gresini Racing, Fabio Di Giannantonio akan memulai balapan MotoGP Italia dari posisi paling depan.

Di Giannantonio menempati posisi paling depan diikuti Marco Bezzecchi dan Luca Marini.

Di Giannantonio berhasil menjadi yang tercepat di sesi ini.

Pembalap asal Italia itu diikuti oleh Marc Marquez yang menempati posisi kedua.

Baca Juga: Daftar Pemenang FP1 dan FP2 MotoGp Italia 2022, serta Link dan Jadwalnya

Hasil ini membuat Di Giannantonio dan Marquez yang menempati dua posisi teratas lolos ke kualifikasi kedua MotoGP Italia.

Sebelumnya  meraih posisi kedua, Marc Marquez mengalami kecelakaan yang menyebabkan motornya hancur dan terbakar saat bersiap menghadapi kualifikasi kedua MotoGP Italia di Sirkuit Mugello, Sabtu 28 Mei 2022.

Marquez mengalami highside saat melahap tikungan kedua.

The Baby Alien kehilangan keseimbangan dari motor yang ditungganginya.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: MotoGP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x