Jadwal Final Liga Champions Musim 2021-2022, Perjalanan Real Madrid vs Liverpool yang Jumpa di Partai Puncak

- 6 Mei 2022, 14:11 WIB
Antonio Rudiger Dikabarkan Segera Merapat Ke Real Madrid Beberapa Hari Mendatang
Antonio Rudiger Dikabarkan Segera Merapat Ke Real Madrid Beberapa Hari Mendatang /Twitter @ToniRuediger

Baca Juga: Review Leg 2 Semifinal Liga Eropa: Eintracht Frankfurt vs Glasgow Rangers di Partai Final, Inggris, Jerman Out

Perjalanan Real Madrid ke Final Real Madrid mengakhiri babak penyisihan grup Liga Champions 2021-2022 dengan status juara Grup D.

Pada fase grup, Karim Benzema dkk mengemas lima kemenangan dan sekali kalah. Satu-satunya kekalahan diderita dari Sheriff Tiraspol pada matchday kedua.

Melaju ke babak 16 besar Grup D, Real Madrid kemudian berjumpa Paris Saint-Germain (PSG) yang musim ini mendatangkan sejumlah bintang besar mulai dari Sergio Ramos, Gianluigi Donnarumma, hingga Lionel Messi.

Pada leg pertama di kandang PSG, Los Blancos kalah 0-1 lewat gol tunggal Kylian Mbappe.
Kemudian pada leg kedua di Santiago Bernabeu, Real Madrid juga sempat tertinggal dari PSG melalui gol Mbappe pada menit ke-39.

Baca Juga: LINK Live Streaming dan Jadwal Timnas Indonesia di SEA GAmes 2022, Indonesia vs Vietnam, Malam ini

Namun, Los Blancos melakukan epic comeback.

Karim Benzema berhasil mencetak tiga gol untuk membawa timnya menang 3-1. Usai mendepak Lionel Messi dkk pada babak 32 besar, Real Madrid seperti hobi melakukan comeback di fase gugur Liga Champions musim ini.

Pada perempat final kontra Chelsea, Los Blancos juga melakukan comeback dramatis untuk menyingkirkan The Blues.

Real Madrid sejatinya bisa menang 3-1 di markas Chelsea pada leg pertama.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah