Hasil Lengkap Moto3 Prancis 2023 dan Klasemen Setalah Balapan. Holgado Juara,Mario Aji Tak Berhasil Dapat Poin

14 Mei 2023, 21:07 WIB
Daniel Holgado berhasil raih podium pertama di Moto3 Prancis 2023, Minggu 14 Mei. /

KALBAR TERKINI - Daniel Holgado juara Moto3 Prancis 2023 di Sirkuit Le Mans, Minggu 14 Mei 2023 dengan catatan waktu 34 menit 07,176 detik dan posisi kedua ditempati Sasaki dan Masia di podium ketiga. 

Daniel Holgado konsisten berada di posisi terdepan pada akhir-akhir balapan dan bersaing ketat dengan Ayumu Sasaki dari Liqui Moly.

Deniz Oncu dari KTM Ajo dan Jaume Masia, pebalap Leopard Racing tetap berada di barisan depan hingga balapan usai.

Masia sempat menyalip Sasaki, tapi mendekati lap terakhir posisi kembali berbalik sehingga menempatkan Masia di podium ketiga setelah Sasaki.

Baca Juga: Manfaat Air Mineral Bagi Tubuh dan Rekomendasi Merek Terbaik di Indonesia Berdasarkan pH Tinggi

Sementara itu, pebalap Indonesia dari Honda Team Asia, Mario Aji masih belum bisa mendapatkan poin di Moto2 Prancis kali ini.

Mario Aji terlihat kesulitan untuk masuk ke 15 besar dan berakhir finis di posisi 21. 

Usai menang dalam balapan Moto3 Prancis, Daniel Holgado memimpin klasemen sementara dengan koleksi 84 poin, diikuti Ivan Ortola di peringkat kedua dengan 63 poin, dan Jaume Masia, di peringkat ketiga dengan 63 poin.

Berikut hasil lengkap Moto2 Prancis 2023:

1. Daniel Holgado - Red Bull KTM Tech 3 - KTM

2. Ayumu Sasaki - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna

3. Jaume Masia - Leopard Racing - Honda

4. Ivan Ortola - Angeluss MTA Team - KTM

5. Ryusei Yamanaka - GASGAS Aspar Team - GASGAS

6. Deniz Oncu - Red Bull KTM Ajo - KTM

7. Xavier Artigas - CFMOTO Racing PrustelGP - CFMoto

Baca Juga: BSI Pastikan Data Nasabah Aman Usai Klaim Peretasan oleh LockBit, Buka Layanan Kantor Cabang di Akhir Pekan

8. David Alonso - GASGAS Aspar Team - GASGAS

9. Jose Antonio Rueda - Red Bull KTM Ajo - KTM

10. Stefano Nepa - Angeluss MTA Team - KTM

11. Joel Kelso - CFMOTO Racing PrustelGP - CFMoto

12. Kaito Toba - Sic58 Squadra Corse - Honda

13. Tatsuki Suzuki - Leopard Racing - Honda

14. David Salvador - CIP Green Power - KTM

15. Collin Veijer - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna

16. Riccardo Rossi - Sic58 Squadra Corse - Honda

17. Matteo Bertelle - Rivacold Snipers Team - Honda

18. Fillipo Farioli - Red Bull KTM Tech 3 - KTM

Baca Juga: Spesifikasi, Fitur, dan Simulasi Kredit OTR Pontianak All New Ertiga Smart Hybrid 2023, Saingan Berat Xpander

19. Romano Fenati - Rivacold Snipers Team - Honda

20. Ana Carrasco - BOE Motorsport - KTM

21. Mario Aji - Honda Team Asia - Honda

22. Joshua Whatley - VisionTrack Racing Team - Honda

Gagal finis:

Taiyo Furusato - Honda Team Asia - Honda

Diogo Moreira - MT Helmets - MSI - KTM

Scott Odgen - VisionTrack Racing Team - Honda

Andrea Migno - CIP Green Power - KTM

Syarifuddin Azman - MT Helmets - MSI - KTM

Baca Juga: CEK Jadwal Final Sepak Bola SEA Games 2023, Lawan Musuh Bebuyutan, Berhasilkah Indonesia Raih Emas?

Berikut klasemen Moto3 Prancis 2023:

1. #96 Daniel Holgado - Red Bull KTM Tech3 - KTM - 84

2. #48 Ivan Ortola - Angeluss MTA Team - KTM - 63

3. #5 Jaume Masia - Leopard Racing - Honda - 63

4. #10 Diogo Moreira - MT Helmets - MSI - KTM - 55

5. #43 Xavier Artigas - CFMOTO Racing PruestelGP - CFMOTO - 50

6. #71 Ayumu Sasaki - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna - 43

7. #24 Tatsuki Suzuki - Leopard Racing - Honda - 38

8. #80 David Alonso - Gaviota GASGAS Aspar M3 - GASGAS - 38

9. #99 Jose Antonio Rueda - Red Bull KTM Ajo - KTM - 37

10. #53 Deniz Öncü - Red Bull KTM Ajo - KTM - 33

Baca Juga: Fakta Menarik Kemenangan Indonesia vs Vietnam Disepak Bola SEA Games 2023, Kartu Merah Hingga Gol Bunuh Diri

11. #82 Stefano Nepa - Angeluss MTA Team - KTM - 26

12. #6 Ryusei Yamanaka - Gaviota GASGAS Aspar M3 - GASGAS - 25

13. #27 Kaito Toba - SIC58 Squadra Corse - Honda - 23

14. #44 David Muñoz - BOE Motorsports - KTM - 20

15. #38 David Salvador - CIP Green Power - KTM - 20

16. #19 Scott Ogden - VisionTrack Racing Team - Honda - 17

17. #16 Andrea Migno - CIP Green Power - KTM - 16

18. #66 Joel Kelso - CFMOTO Racing PruestelGP - CFMOTO - 12

19. #55 Romano Fenati - Rivacold Snipers Team - Honda - 8

20. #95 Collin Veijer - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna - 8

21. #18 Matteo Bertelle - Rivacold Snipers Team - Honda - 7

Baca Juga: DRAMATIS, Timnas Indonesia Lolos ke Final Sepak Bola SEA Games 2023, Muhammad Taufany Jadi Pahlawan

22. #63 Syarifuddin Azman - MT Helmets - MSI - KTM - 5

23. #64 Mario Suryo Aji - Honda Team Asia - Honda - 4

24. #7 Filippo Farioli - Red Bull KTM Tech3 - KTM - 2

25. #54 Riccardo Rossi - SIC58 Squadra Corse - Honda - 2

26. #70 Joshua Whatley - VisionTrack Racing Team - Honda - 1

27. #72 Taiyo Furusato - Honda Team Asia - Honda - 0

28. #92 David Almansa - Finetwork Intact GP - Husqvarna - 0

29. #22 Ana Carrasco - BOE Motorsports - KTM - 0

Klasemen konstruktor:

1. KTM - 120

2. Honda - 88

Baca Juga: Jadwal Tim Bulutangkis Indonesia di Piala Sudirman 2023 dan Daftar Pemain Indonesia, Ganda Ada Minions

3. CFMoto - 50

4. GASGAS - 46

5. Husqvarna - 46

Klasemen tim:

1. Leopard Racing - 101

2. Angeluss MTA Team - 89

3. Red Bull KTM Tech 3 - 86

4. Red Bull KTM Ajo - 70

5. GASGAS Aspar Team - 63

6. CFMOTO Racing PrustelGP - 62

7. MT Helmets - MSI - 60

Baca Juga: Spesifikasi, Fitur, Harga OTR Pontianak dan Simulasi Kredit Toyota Yaris 2023 yang Dilengkapi 7 Airbags

8. Liqui Moly Husqvarna Intact GP - 51

9. CIP Green Power - 36

10. Sic58 Squadra Corse - 25

11. BOE Motorsport - 20

12. VisionTrack Racing Team - 18

13. Rivacold Snipers Team - 15

14. Honda Team Asia - 4***

Editor: Yulia Ramadhiyanti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler