CPNS 2021: Jadwal Tes SKD CPNS 2021, Berikut Syarat dan Cara Cetak Kartu Ujiannya

- 23 Agustus 2021, 22:20 WIB
CPNS 2021: Jadwal Tes SKD CPNS 2021, Berikut Syarat dan Cara Cetak Kartu Ujiannya
CPNS 2021: Jadwal Tes SKD CPNS 2021, Berikut Syarat dan Cara Cetak Kartu Ujiannya /twitter / @Perpusnas1/

4. Cuci tangan dengan sabun/hand sanitizer;

5. Ruang kegiatan maksimal diisi 30 (tiga puluh) persen dari kapasitas normal ruangan tempat pelaksanaan seleksi CASN Tahun 2021 yang akan dilakukan;

Selain itu, peserta juga wajib mengisi formulir Deklarasi Sehat yang terdapat di website sscasn.bkn.go.id dalam kurun waktu 14 (empat belas) hari sebelum mengikuti ujian seleksi dan paling lambat pada H-1 sebelum ujian.

Formulir yang telah diisi wajib dibawa pada saat pelaksanaan seleksi dan ditunjukkan kepada petugas sebelum dilakukan pemberian PIN registrasi.

Badan Kepegawaian Negara (BKN) melalui akun Instagram-nya menyampaikan, Deklarasi Sehat adalah pernyataan kondisi kesehatan peserta SKD yang disampaikan dengan kondisi yang sebenarnya.

Hal ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah ada peserta yang terkonfirmasi/memiliki gejala Covid-19 atau tidak.

Baca Juga: Sejarah 23 Agustus di Dunia: Hari Internasional untuk Mengingat Perdagangan Budak dan Penghapusan

Cara Cetak Kartu Ujian SKD CASN 2021

1. Login ke laman https://daftar-sscasn.bkn.go.id/;

2. Masukkan NIK dan Password;

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah