Peran Pemuda Pada Revolusi Industri 4.0

- 7 Maret 2022, 09:34 WIB
Beni Founder CMO Nguliner.id
Beni Founder CMO Nguliner.id /beni/Beni

Baca Juga: Orang Dayak Gunakan Otot: Jika tak Dilibatkan di Roda Pemerintahan IKN Nusantara!

Jika pada era ini pemuda masih gagap akan dunia digital atau terlalu terlena akan kemudahan akses yang serba ada di dalamnya, sehingga menjadikan pemuda tidak bisa membaca peluang-peluang serta tidak kreatif, inovatif dan tidak adaptif.

Maka mungkin bisa dipastikan kita tidak akan mampu bersaing pada Revolusi Industri 4.0 saat ini.

Padahal dunia digital saat ini menawarkan banyak cara dan peluang-peluang untuk para penggunanya menghasilkan uang atau ekonomi.

Misalnya dengan menjadi konten kreator atau berjualan pada platfrom market place yang tersedia.

Maka dari itu sebagai pemuda mari kita mengambil peran masing-masing pada era revolusi industri 4.0 ini dengan lebih bijak, kreatif, adaptif dan inovatif agar kita bisa bersaing dan berkembang sesuai dengan tuntutan pada era saat ini.***

 

Halaman:

Editor: Ponti Ana Banjaria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah