Cara Cek Daftar Penerima BLT Dana Desa Agustus 2021 Rp300 ribu, Berikut Syarat Penerima Bantuan Kemendesa

- 1 September 2021, 10:39 WIB
Tangkapan layar kemendesa.go.id
Tangkapan layar kemendesa.go.id /kemendesa.go.id

KALBAR TERKINI - Cara Cek Daftar Penerima BLT Dana Desa Agustus 2021 Rp300 ribu.

BLT Dana Desa adalah program bantuan dari pemerintah yang disalurkan oleh Kementrian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendesa PDTT).

Penerima BLT Dana Desa berhak mendapatkan bantuan Rp300 ribu jika memenuhi syarat sebagai penerima bantuan.

Baca Juga: BLT Dana Desa Agustus 2021 Rp 300 Ribu Sudah Cair, Cek Daftar Penerima Bantuan Di Laman sid kemendesa go id

Dilansir kalbarterkini.com berikut cara cek daftar penerima BLT Dana Desa 2021:

1. Buka laman sid.kemendesa.go.id.

2. Pada halaman beranda pilih pencarian data desa.

3. Pilih pencarian data desa “Berdasarkan Nama Desa”.

4. Masukkan nama desa dan klik enter.

Halaman:

Editor: Maya Atika

Sumber: kemendesa.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah