Sosok Andi Pangerang Hasanuddin, Peneliti BRIN Lulusan S1 Teknik Elektro yang Memuja Langit

- 26 April 2023, 01:23 WIB
Sosok Andi Pangerang Hasanuddin yang dilaporkan ke bareskrim Polri karena menebar ancaman siap membunuh warga Muhammadiyah
Sosok Andi Pangerang Hasanuddin yang dilaporkan ke bareskrim Polri karena menebar ancaman siap membunuh warga Muhammadiyah /Dok. BRIN/

Andi menyebut Thomas Djamaluddin, yang merupakan mantan Kepala Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN), sudah merumuskan kriteria hilal yang mulai disederhanakan memakai selisih ketinggian Bulan (hilal) 4 derajat dan elongasi (jarak Bulan-Matahari) minimal 6,4 derajat.

Hal ini pun disepakati Menteri-menteri Agama Brunei Darussalam, Indonesia, Malaysia dan Singapura (MABIMS), dengan penyesuaian .

Menurutnya, penentuan hari besar tidak perlu dibuat jadi polemik.

Saat Indonesia sudah kompak dengan kriteria yang sama, metode ini bisa digunakan hingga ke tingkat global.***


Halaman:

Editor: Yulia Ramadhiyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x