BERIKUT Bacaan Niat Puasa Rajab yang Digabung Dengan Puasa Senin Kamis, Lengkap dengan Tata Cara Sesuai Sunnah

- 22 Januari 2023, 19:16 WIB
Bacaan doa niat puasa sunnah bulan Rajab dan Senin Kamis dalam bahasa Arab, Latin, dan artinya yang akan jatuh pada Senin, 23 Januari 2023
Bacaan doa niat puasa sunnah bulan Rajab dan Senin Kamis dalam bahasa Arab, Latin, dan artinya yang akan jatuh pada Senin, 23 Januari 2023 /PEXELS/khats cassim

KALBAR TERKINI - Simak Bacaan Niat Puasa Rajab yang Digabung Dengan Puasa Senin Kamis, Lengkap dengan Tata Cara Sesuai Sunnah.

Puasa Senin Kamis merupakan salah satu amalan sunnah yang istimewa dan dapat diamalkan sebagai puasa di bulan Rajab.

Rasulullah SAW rutin mengerjakan amalan puasa Senin Kamis sepanjang hidupnya.

Pada bulan Rajab 1444 H yang akan dimulai besok, Senin, 23 Januari 2023, dan yang ingin mulai berpuasa Rajab bisa menggabungkannya dengan puasa Senin Kamis. 

Baca Juga: SIMAK Bacaan Zikir 10 Rajab Hari Pertama Lengkap Dengan Doa Bulan Rajab Sesuai Dengan Tuntunan Nabi Muhammad

Berikut Niat Puasa Rajab digabung dengan Puasa Senin Kamis:

 نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِفِى شَهْرِ رَجَبِ    وَعَنْ صَوْمَ يَوْمَ الْخَمِيْسِ ِللهِ تَعَالَى

Latin: Nawaitu Shouma Ghadin 'An adaai sunnati Fii Syahri Rajabi wa an shouma yaumal khomisi lillahi Ta'alaa

Arinya: "Saya niat puasa sunnah Rajab esok hari dan puasa hari Kamis karena Allah Ta'ala."

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah