Kisah Ibu Khadijah Istri Rasulullah SAW yang Meminta Kuburnya Digali untuk Perjuangan Nabi Muhammad

- 28 Juli 2022, 21:02 WIB
Ilustrasi.sayyidah khadijah radiallohu anha/
Ilustrasi.sayyidah khadijah radiallohu anha/ /

KALBAR TERKINI - Khadijah RA adalah istri pertama Rasulullah SAW. Orang yang pertama kali beriman kepada Allah SWT dan kenabian Rasulullah SAW.

Khadijah RA adalah orang yang sangat berjasa dalam dakwah Rasulullah dan penyebaran agama Islam.

Dalam Kitab Al-Busyro, karya Sayyid Muhammad bin Alwi Al-Miliki Al-Hasani (1946-2004) diceritakan;

Sayidatuna Khadijah RA wafat pada hari ke-11 bulan Ramadhan tahun ke-10 kenabian, tiga tahun sebelum Rasulullah hijrah ke Madinah.

Baca Juga: Kisah Pertemuan Badui Arab dengan Nabi Muhammad SAW dan Zikir Ya Karim yang Mengguncang Arsy Allah SWT

Khadijah wafat dalam usia 65 tahun, saat usia Rasulullah berusia sekitar 50 tahun.

Ketika Khadijah RA sakit menjelang ajal, Beliau berkata kepada Rasululllah SAW:

“Aku memohon maaf kepadamu, Ya Rasulullah, kalau aku sebagai istrimu belum berbakti kepadamu.”

Rasulullah menjawab : “Jauh dari itu ya Khadijah. Engkau telah mendukung dakwah Islam sepenuhnya,” jawab Rasulullah.”

Halaman:

Editor: Arthurio Oktavianus Arthadiputra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x