Rekomendasi Amalan Menyambut Puasa Ramadhan 2023 Lengkap Dengan Artinya Wajib diketahui Pahami Selengkapnya

- 18 Februari 2023, 20:14 WIB
Amalan puasa Ramadhan 2021
Amalan puasa Ramadhan 2021 /Pixabay/chiplanay/

Apalagi sedang menyambut bulan Ramadhan yang penuh berkah.

Berbagai doa harus sering diucapkan seperti doa berikut ini.

اللَّهُ أَكْبَرُ، اللَّهُمَّ أَهِلَّهُ عَلَيْنَا بِالْأَمْنِ وَالْإِيمَانِ، وَالسَّلَامَةِ وَالْإِسْلَامِ، وَالتَّوْفِيقِ لِمَا تُحِبُّ وَتَرْضَى، رَبُّنَا وَرَبُّكَ اللَّهُ.

Artinya: Allahu akbar, ya Allah jadikanlah Hilal itu bagi kami dengan membawa keamanan dan keimanan, keselamatan dan islam, dan membawa taufik yang membimbing kami menuju apa yang Engkau cintai dan Engkau ridai.

Tuhan kami dan Tuhan kamu (wahai bulan), adalah Allah, (HR Ahmad no 888, Ad-Darimi no 1729, dan dinilai shahih oleh Syua’ib Al-Arnauth dalam Ta’liq Musnad Ahmad, 3/171).

3. Doa agar Amalan Ramadhan Diterima

Doa menyambut puasa Ramadhan jika diucapkan agar segala ibadah dan amalan yang sudah dilakukan diterima.

Selain itu, suka diucapkan agar amalan yang dilakukan pada puasa Ramadhan tahun ini berjalan dengan baik dan juga diterima oleh Allah.

Sudah menjadi rahasia umum jika ketika bulan Ramadhan tiba seseorang akan meningkatkan amalan mereka.
Tetapi, hal ini hanya dilakukan sementara saja dan begitu selesai bulan puasa akan ditinggalkan.

Salah satu tujuan dari mengucapkan amalan doa ini adalah bisa diterima. Berbagai amal ibadah yang dilakukan bisa berjalan dengan lancar tanpa mulai dari puasa indah setelah bulan puasa usai.

Halaman:

Editor: Ruddi Hamdani

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah