Kriteria Siswa Eligible dan Cara Cek Kuota SNBP 2024, Sekolah Akreditasi A dapat Alokasi 40 Persen

- 28 Desember 2023, 11:45 WIB
Persiapkan Diri Untuk SNBP 2024! Cek kriteria pendaftar
Persiapkan Diri Untuk SNBP 2024! Cek kriteria pendaftar /Tangkapan layar IG resmi SNMPTN /

Kriteria Siswa Eligible Untuk Mengikuti SNBP 2024

CEK Pengumuman Siswa Eligible SNBP 2023 Lengkap: Jadwal Pengumuman Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi 2023
CEK Pengumuman Siswa Eligible SNBP 2023 Lengkap: Jadwal Pengumuman Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi 2023

Berikut syarat menjadi siswa eligible untuk mengikuti SNBP 2024:

1. Siswa SMA/SMK/MA kelas terakhir (kelas XII) pada tahun 2024 yang memiliki prestasi unggul.

2. Warga Negara Indonesia (WNI) dan memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK).

3. Memiliki NISN dan terdaftar di PDSS. Memiliki nilai rapor yang telah diisikan di PDSS.

4. Wajib mengunggah Portofolio bagi yang memilih program studi Bidang Seni & Olahraga.

5. Memiliki Kesehatan yang memadai sehingga tidak mengganggu kelancaran proses studi.

6. Memiliki prestasi akademik dan memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh masing-masing PTN.

 

Link dan Cara Cek Kuota Sekolah SNBP 2024:

Jumlah kuota sekolah dapat dilihat di laman https://snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/. Pencarian bisa dilakukan berdasarkan lokasi sekolah ataupun data NPSN.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: snpmb.bppp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x