HMBSI IKIP PGRI Pontianak Biasakan Warga Berbahasa Indonesia yang Baik dan Benar untuk Tingkatkan Nasionalisme

- 14 Juni 2022, 15:35 WIB
HUT HMBSI IKIP Pontianak
HUT HMBSI IKIP Pontianak /Yulia Ramadhiyanti/KalbarTerkini

KALBAR TERKINI - Himpunan Mahasiswa Bahasa & Sastra Indonesia (HMBSI) IKIP PGRI Pontianak berusaha aktif membiasakan warga untuk menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam berkomunikasi.

"Bahasa Indonesia bukan hanya sebagai alat komunikasi, namun juga sebagai pemersatu bangsa.

Memahami serta melestarikan bahasa Indonesia adalah wujud semangat nasionalisme", jelas Ketua Umum HMBSI IKIP PGRI Pontianak, Sandra Icha Pardila.

Satu di antara program untuk mewujudkan hal tersebut adalah dengan menyelenggarakan kegiatan Seminar Kebangsaan

Yang bertema "Menjunjung Tinggi Jiwa Nasionalisme Dengan Melestarikan Bahasa dan Sastra Indonesia".

Baca Juga: IKIP PGRI Pontianak dan Pemkab Ketapang Jalin Kerjasama, Siap Fasilitasi Guru dalam Jabatan Raih S1

Seminar Kebangsaan yang menghadirkan Anggota DPRD Provinsi Kalimantan Barat, Heri Mustamin, SH sebagai narasumber tersebut.

Diselenggarakan sebagai penegasan bahwa satu di antara cara menjunjung tinggi jiwa nasionalisme adalah dengan mencintai mencintai bahasa dan sastra Indonesia.

"Harapan kami ke depan, literasi kebahasaan dan kesusastraan menjadi ujung tombak dalam menguatkan persatuan dan kesatuan.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x