Meta Depak Zoom Metting Lewat Horizon Workrooms: Alat Konferensi Video Pertemukan Karyawan di Dunia Maya

- 1 April 2022, 17:27 WIB
Horizon Workrooms untuk kolaborasi jarak jauh yang mempertemukan para karyawan di dunia virtual dengan avatar masing-masing. (Meta Platforms)
Horizon Workrooms untuk kolaborasi jarak jauh yang mempertemukan para karyawan di dunia virtual dengan avatar masing-masing. (Meta Platforms) /

KALBAR TERKINI - Alat konferensi video populer semisal Zoom atau Teams segera terdepak.

Meta Platform, transformasi dari perusahaan teknologi multinasional AS, Facebook Inc, bakal merajai pasar.

Lewat piranti barunya, Horizon Workrooms, para karyawan atau kelompok akan bertemu di ruang virtual.

Baca Juga: Facebook Meta Ditinggalkan Peter Thiel: Demi Dukung Agenda Pencalonan Donald Trump

Bedanya, wajah masing-masing digantikan oleh avatar.

Tapi, jangan kaget, jika petugas IT di perusahaan atau kelompok, iseng menggantikan wajah Anda seperti tokoh kartun Dora Emon atau Tom si kucing.

Syukur-syukur pula, jika avatar Anda diganti dengan wajah seperti Tom Cruise atau Nicole Kidman.

Dan, betapa malangnya, jika ada karyawati cantik dan seksi, avatarnya iseng diganti dengan wajah Luna Maya, plus...suaranya. Alamak!

Baca Juga: Meta Gantikan Facebook, Ini Isi Surat Lengkap Mark Zuckerberg: Saya Ingin Menjangkau Lebih Banyak Orang

Halaman:

Editor: Slamet Bowo SBS

Sumber: Berbagai Sumber Tech News World


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x