UPDATE, Intip Peluang Bali United Untuk Jadi Juara BRI Liga 1, Siapa Lawan Terberat Dilima Laga Terakhir?

- 10 Maret 2022, 20:46 WIB
Bersaing Dengan Persib, Berikut Jadwal Sisa Pertandingan Bali United Ada Lawan Arema dan Persebaya
Bersaing Dengan Persib, Berikut Jadwal Sisa Pertandingan Bali United Ada Lawan Arema dan Persebaya /Instagram/baliunitedfc/

KALBAR TERKINI – Bali United menjadi tim yang memiliki peluang terbasar untuk kembali menjadi juara di Liga 1 Indonesia atau BRI Liga 1.

Saat ini Bali United tengah bertengger di puncak klasemen BRI Liga 1 dengan 63 poin sama dengan angka yang dimiliki Persib Bandung usai melibas Arema FC di pekan ke 30.

Pada pekan ke 30nya yang dijadwalkan akan berlangsung besok, Bali United akan menghadapi juru kunci klasemen BRI Liga 1, Persiraja Banda Aceh.

Walaupun demikian, Serdadu Tridatu tak boleh meremehkan lawannya, karena bagaimana pun Persiraja bisa saja memberi kejutan, seperti saat mengalahkan Persija Jakarta.

Baca Juga: UPDATE Hasil BRI Liga 1, Tak Terbendung, Teisei Marukawa Beri Kemenangan Untuk Persebaya dan Terobos Klasemen

Baca Juga: KLIK Di Sini, Untuk Buat Konten Video dengan HP, Gunakan Bantuan CapCut, Ikuti Langkah-langkahnya

Jika Bali United berhasil mengalahkan Persiraja Banda Aceh pada laga besok, maka peluang untuk menjadi juara kembali, akan sangat terbuka lebar.

Untuk menjadi juara BRI Liga 1, Serdadu Tridatu masih harus melewati 5 laga lagi, lalu siapakah lawan terdekat mereka?

Melansir dari jadwal yang telah dimuat di laman BRI Liga 1, berikut lawan yang akan dihadapi oleh Bali United.

Halaman:

Editor: Yuni Herlina

Sumber: BRI Liga 1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x