Kirab Kebangsaan BEM Se-Kalbar Peringati Hari Lahirnya Pancasila 1 Juni 2022

- 1 Juni 2022, 17:58 WIB
Kirab Kebangsaan Peringati Hari Lahir Pancasila, 1Juni 2022
Kirab Kebangsaan Peringati Hari Lahir Pancasila, 1Juni 2022 /Beni/KalbarTerkini

Baca Juga: Mahasiswa dari 11 Kampus di Kalbar Turun ke Jalan, Nyatakan Komitmen Bersama Peringati Hari Lahir Pancasila

Poin ke empat mengajak untuk bertoleransi terhadap segala bentuk perbedaan golongan, ras, etnis dan agama sebagai kultur bangsa Indonesia.

“Yang terakhir mengakui dan menerima bahwa ideologi Pancasila dan keutuhan NKRI adalah kepribadian bangsa Indonesia yang harus dijunjung tinggi,” imbuhnya

Usai melaksanakan orasi kebangsaan mahasiswa membagikan masker dan hendsanitizer kepada masyarakat yang lewat, dalam kegiatan tersebut mahasisawa menurunkan peserta sebanyak 400 orang.

Tepat pukul 11.30 mahasiswa membubarkan diri secara tertib.***

 

Halaman:

Editor: Yuni Herlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah